Seperti kita ketahui bersama bahwa awal 2020 telah terjadi banjir di JABODETABEK dan Lebak Banten, maka sudah menjadi tanggung jawab kita bersama untuk membantu meringankan beban para korban banjir. Kami dari TFI Binus University melakukan beberapa kegiatan dalam membantu para korban banjir yaitu:

1. Donasi sembako, susu, diapers, selimut, dan makanan bayi untuk warga Slipi Jakarta Barat pada 2 Januari 2020
2. Donasi sembako, pembalut dan diapers ke dapur umum Dinas Sosial Kota Bekasi pada 3 Januari 2020 dan ke Warga Babelan Bekasi pada 11 Januari 2020.
3. 4 Januari 2020 TFI berkolaborasi dengan Koramil 03/GP donasi sembako Ke warga Tanjung Duren Selatan dan Warga Wijaya Kusuma Grogol Petamburan Jakarta Barat.
4. Memberikan donasi berupa makanan jadi dan evakuasi korban banjir di Greenville Tanjung Duren Jakarta Barat pada 2 Januari 2020.
5. 3 Januari 2020 Memberikan donasi berupa selimut, jaket, diapers, biscuit, minyak kayu putih, evakuasi korban dan memberikan bantuan medis berupa pertolongan pertama ke warga Rawa Buaya Jakarta Barat.
6. 11 Januari 2020 memberikan donasi sembako, susu UHT, diapers, pembalut, obat – obatan, selimut, alat sholat dan pakaian layak pakai ke korban banjir di Lebak Banten.

Semoga para korban banjir tetap semangat .

_____________________________________________________________________________________________________

BINUS Cares (2020 Disaster Response)

As we all know that the beginning of 2020 floods have occurred in JABODETABEK and Lebak Banten, then it is our collective responsibility to help ease the burden of flood victims. We from TFI Binus University carry out several activities in helping flood victims, namely:

  1. Donations of basic food, milk, diapers, blankets, and baby food for residents of Slipi, West Jakarta, on January 2, 2020
  2. Donations of food, sanitary napkins and diapers to the Bekasi City Social Services public kitchen on January 3, 2020 and to the residents of Bekasi’s Babylon on January 11, 2020.
  3. 4 January 2020 TFI collaborates with Koramil 03 / GP to provide food to the residents of Tanjung Duren Selatan and Wijaya Kusuma Grogol Petamburan residents in West Jakarta.
  4. Give donations in the form of prepared food and evacuation of flood victims in Greenville Tanjung Duren, West Jakarta on January 2, 2020.
  5. January 3, 2020 Donations in the form of blankets, jackets, diapers, biscuits, eucalyptus oil, evacuation of victims and provide medical assistance in the form of first aid to residents of Rawa Buaya, West Jakarta.
  6. January 11, 2020 donated food, UHT milk, diapers, sanitary napkins, medicines, blankets, prayer equipment and clothing suitable for flood victims in Lebak, Banten.

Hopefully the flood victims will remain enthusiastic.