Masyarakat Indonesia sedang berjuang melawan pandemi virus korona atau Covid-19. Untuk menekan penyebaran virus tersebut, pemerintah mengimbau masyarakat untuk menerapkan social distancing serta menghindari kerumunan.

Terkait imbauan pemerintah untuk mencegah penularan semua kegiatan belajar mengajar di kampus atau di sekolah pun diliburkan.

Agar kegiatan tetap terus berjalan maka pemerintah menganjurkan kuliah atau belajar secara online. Salah satu kegiatan yang TFI lakukan secara online adalah pelatihan Bahasa Inggris (Basic Conversation) kepada guru-guru PAUD Palmerah Jakarta Barat. Pelatihan ini berlangsung 4 September – 2 Oktober 2020

_____________________________________________________________________________________________________

Indonesian people are fighting against the corona virus pandemic or Covid-19. To reduce the spread of the virus, the government urges the public to implement social distancing and avoid crowds.

Regarding the government’s appeal to prevent transmission, all teaching and learning activities on campus or at school were closed.

In order for activities to continue, the government recommends studying or studying online. One of the activities that TFI does online is training in English (Basic Conversation) for PAUD Palmerah teachers in West Jakarta. This training takes place 4 September – 2 October 2020