Acara Buka Puasa Bersama dengan warga sekitar Kemanggisan Palmerah.,

Jakarta, 31 July 2013. Binus University mengundang warga kurang mampu yang berada di sekitar kemanggisan dan palmerah untuk berbuka puasa bersama. Di Bulan Ramadhan yang suci ini, binus membagikan 750 paket sembako kepada warga yang kurang mampu..

Acara ini dibuka dengan penampilan marawis dan dilanjutkan dengan penampilan menarik dari Mbak Elok. Pemenang Employee Idol 2012 ini sungguh memukau seisi gedung Binus University dengan suara nya yang merdu dengan lagu – lagu bernuansa islami. Dan diakhiri dengan acara talkshow bersama Bapak KH. Drs Slamet Effendi Yusuf (Ketua Umum Kerukunan Umat Beragama MUI Pusat).

Setelah adzan Maghrib dikumandangkan, warga membuka puasa dengan menu tajil yang disediakan oleh Binus dan acara pembagian 750 paket sembako kepada warga sekitar. Pembagian sembako berjalan dengan baik dan tentram. admin.

_____________________________________________________________________________________________________

Break Fasting Event with Residents around Kemanggisan – Palmerah

The Break Fasting Event with residents around Kemanggisan Palmerah.,

Jakarta, 31 July 2013. Binus University invites underprivileged people who live around Kemanggisan and Palmerah to break their fast together. In this holy month of Ramadhan, binus distributes 750 food packages to poor people ..

The program opened with a marawis performance and continued with an interesting performance from Ms. Elok. The winner of the 2012 Employee Idol truly amazed the entire Binus University building with his melodious voice with Islamic songs. And it ended with a talkshow with Mr. KH. Drs Slamet Effendi Yusuf (Chairperson of Central MUI Religious Harmony Group).

After the Maghrib prayer was echoed, residents opened their fasts with tajil menus provided by Binus and the distribution of 750 food packages to local residents. The distribution of groceries went well and peacefully.